Minggu, 05 Februari 2017

APLIKASI POC BIOGAN PADA BUDIDAYA TANAMAN PAPRIKA

APLIKASI POC BIOGAN PADA BUDIDAYA TANAMAN PAPRIKA
00 budidaya paprika.jpg
  • Aplikasi POC BIOGAN pada paprika dilakukan dengan dosis 5 (lima) cc/liter air dan periode sebagai berikut :
  • Aplikasi-I, dilakukan pada umur 3 hari setelah tanam;
  • Aplikasi-II, dilakukan pada umur 15 hari setelah tanam;
  • Aplikasi berikutnya dilakukan setiap minggu hingga tanaman berbunga;
  • Setelah tanaman berbunga/berbuah aplikasi dilakukan setiap 10 (sepuluh) hari sekali.
  • Pada aplikasi-I dan aplikasi-II, waktu aplikasi bisa dilakukan pagi-siang (dari mulai matahari terbit sampai pukul 15.00).
  • Pada aplikasi tanaman produktif (berbunga/berbuah) aplikasi dilakukan diatas pukul 11.00 s/d 15.00.
  • Penggunaan  POC BIOGAN diperkirakan akan menaikkan produksi tanamam kurang lebih 30% dan umur berbunga dipercepat 5 sampai 10 hari.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar